Sketsa Bunga

Sketsa adalah gambar pertama yang dibuat oleh seniman, bisa berupa garis-garis tipis, berwarna hitam dan terlihat kasar.

Sketsa biasanya merupakan teknik gambar awal pada lukisan, animasi, arsitektur, dll sebelum gambarnya benar-benar jadi.

Dari berbagai macam gambar sketsa yang ada, terdapat salah satu sketsa yang banyak diminati oleh kalangan umum, yaitu sketsa Bunga.

Menurut tata bahasa, sketsa berasal dari bahasa inggris “sketch” dan bahasa yunani “shedios estempore” yang memiliki arti gagasan tanpa persiapan.

Sketsa dapat dibedakan menjadi dua macam, yaitu sketsa yang berasal dari seni rupa murni dan terapan.

Sketsa yang bersumber dari seni rupa murni hanya bisa digunakan untuk satu hiasan tanpa melihat fungsinya, sedangkan sketsa yang bersumber dari seni rupa terapan memperhatikan dua sisi, yaitu keindahan dan fungsinya.

Berikut macam-macam sketsa bunga yang bisa kamu pelajari.

Macam-Macam Sketsa Bunga

sketsa bunga bunga
sumber : https://kreasiwarna.com

Sketsa bunga dapat digambar dengan menggunakan pensil 2B.

Cara menggambarnya pun dapat dilakukan dengan mudah yaitu menggoreskan pensil secara halus dan tipis.

Pensil dimainkan hingga membentuk bidang-bidang gambar secara keseluruhan hingga dapat diketahui komposisi dan tata letak gambar.

Setelah itu tambahkan gambar garis hingga membentuk objek, lalu tambahkan juga garis halus guna memudahkan memberikan warna dan cahaya gelap atau terang.

Berikut merupakan beberapa contoh sketsa bunga.

1. Bunga Matahari

sketsa bunga matahari sederhana
sumber : https://hariannusantara.com
sketsa bunga matahari dan potnya
sumber : https://www.senibudayaku.com
sketsa gambar bunga matahari
sumber : https://nurfasta.com
gambar sketsa bunga matahari
sumber : https://belajarmewarnai.info
gambar sketsa bunga matahari berwarna
sumber : http://www.senibudayaku.com

Sketsa bunga matahari merupakan sketsa yang banya digambar oleh seniman.

Mengapa demikian? sebab dalam menggambar bunga ini tidak diperlukan teknik yang sulit.

Hanya cukup mengulang teknik satu persatu dalam menggambar.

Selain itu, gambar bunga ini kebanyakan berupa lengkungan.

2. Bunga Mawar

sketsa bunga mawar sederhana
sumber : https://hariannusantara.com
sketsa bunga mawar hitam putih
sumber : http://contohsoalujian-12.blogspot.com
sketsa bunga mawar hitam putih
sumber : https://rebanas.com
sketsa bunga mawar simple
sumber : https://catatankosongblog.wordpress.com
sketsa bunga mawar dengan pensil
sumber : https://gambar-bungamawar.blogspot.com

Bunga mawar merupakan sketsa yang paling sering digunakan untuk praktek menggambar sketsa.

Selain bentuknya yang unik, bunga mawar memiliki daya tarik tersendiri untuk belajar menggambar sketsa karena terdiri dari paduan garis dan lengkungan.

Teknik gelap dan terang pencahayaan juga dapat diterapkan dalam gambar sketsa ini.

3. Bunga Teratai

sketsa bunga teratai psht
sumber : http://sigambarbaru.com
sketsa gambar bunga teratai
sumber : https://gambarantanganblog.wordpress.com
sketsa gambar teratai
sumber : https://www.gambarbunga.pw
sketsa bunga teratai sederhana
sumber : https://www.gambarbunga.pw
sketsa bunga teratai mekar
sumber : https://www.gambarbunga.pw

Bunga mawar merupakan sketsa yang paling sering digunakan untuk praktek menggambar sketsa.

Selain bentuknya yang unik, bunga mawar memiliki daya tarik tersendiri untuk belajar menggambar sketsa karena terdiri dari paduan garis dan lengkungan.

Teknik gelap dan terang pencahayaan juga dapat diterapkan dalam gambar sketsa ini.

4. Bunga Tulip

sketsa bunga tulip mudah
sumber : https://www.senibudayaku.com
sketsa bunga tulip yang mudah
sumber : https://hariannusantara.com
sketsa bunga tulip dengan pensil
sumber : https://hariannusantara.com
sketsa bunga tulip yang mudah
sumber : https://hariannusantara.com
sketsa gambar bunga tulip mekar
sumber : https://hariannusantara.com

Bunga tulip tergolong sketsa bunga yang paling mudah.

Cara menggambarnya tinggal menuliskan huruf U disepanjang kerangkanya.

Selain itu, bunga ini memiliki beberapa bagian tubuh seperti kelopak, batang dan mungkin beberapa daun untuk pemanis yang berbentuk runcing.

Biasanya, sketsa bunga tulip dihadirkan tanpa warna atau berupa hitam putih saja dengan penebalan aksen garis untuk memperjelas gambar.

5. Bunga Sakura

sketsa bunga sakura berwarna
sumber : https://www.senibudayaku.com
sketsa bunga sakura di jepang
sumber : http://kolorpikcer.blogspot.com
sketsa bunga sakura lukisan
sumber : http://kolorpikcer.blogspot.com
sketsa taman bunga sakura
sumber : http://kolorpikcer.blogspot.com
sketsa pohon bunga sakura
sumber : http://kolorpikcer.blogspot.com

Bunga sakura merupakan bunga yang berasal dari jepang, bunga ini indah dan mempesona.

Sehingga tak jarang bunga sakura menjadi obyek gambar bagi para seniman.

Teknik menggambar-nya pun tidak sulit seperti yang dibayangkan.

Sebab, hanya dengan membuat lingkaran kecil saja bunga ini sudah dapat digambar.

Selain itu, bunga ini akan tampak lebih cantik apabila digambar dengan jumlah yang banyak.

6. Bunga Sederhana

sketsa bunga sederhana
sumber : https://rakdindingrumah.blogspot.com
sketsa bunga sederhana dan mudah
sumber : https://simakterus.com
sketsa bunga sederhana berwarna
sumber http://www.hariannusantara.com
sketsa gambar taman bunga sederhana
sumber : https://www.pngkit.com

sketsa bunga anggrek sederhana

Sketsa bunga sederhana menjadi bunga yang paling sederhana teknik menggambarnya.

Menggambar bunga ini cukup dengan membuat lingkaran besar pada tahap pertamanya.

Kemudian untuk bagian bunga yang lain, digambar dengan membuat lingkaran kecil di dalam lingkaran besar yang pertama.

Kelopak bunga dapat ditambahkan di proses selanjutnya dengan awalan gambar berbentuk hati.

Sebagai tambahan, bisa dibuat garis lurus untuk batangnya dan hati kecil yang disertai garis-garis didalamnya untuk daunnya.

7. Bunga Melati

sketsa bunga melati dengan pensil
sumber : https://id.pinterest.com
sketsa gambar bunga melati
sumber : https://www.ilmusosial.id

 

Sketsa bunga melati hampir mirip dengan sketsa bunga mawar.

Tidak perlu teknik khusus, bunga ini dapat dengan mudah dibuat gambar sketsanya.

Dimulai dengan gambar lingkaran kecil sebagai titik tengah dari sang bunga, kemudian menambahkan kelopak di sekelilingnya hingga lingkaran tersebut tertutupi.

Selain itu, bagian bunga ini menyerupai mawar yaitu ada kelopak, batang, daun dan semi bunga.

8. Bunga Anggrek

sketsa bunga anggrek naturalis
sumber : http://mewarnaibunga.blogspot.com
sketsa bunga anggrek yang mudah
sumber : https://www.senibudayaku.com

Sketsa bunga anggrek tergolong sebagai sketsa yang memiliki tingkat kesulitan yang lumayan, sebab bunga ini memiliki banyak elemen didalamnya.

Sehingga tidak sedikit para seniman menjadikan bunga ini sebagai objek lukisan yang spesial.

Jumlah bunga yang lebih banyak, membuat pelukis wajib dengan detail menggambar semua elemennya.

9. Bunga Sepatu

sketsa bunga sepatu hitam putih
sumber : https://www.senibudayaku.com
sketsa bunga sepatu sederhana
sumber : https://www.gambarbunga.pw

Bunga sepatu merupakan bunga yang tumbuh subur di daerah asia timur.

Tanaman ini sering dilestarikan sebagai tanaman hias di pekarangan rumah. Selain itu, akibat bentuknya yang unik (mirip sepatu), menjadikan bunga ini sebagai objek gambar yang cantik.

Cara menggambarnya pun mudah. Sebagai refrensi gambar kalian bisa mencotoh gambar diatas yaa.

10. Bunga Kamboja

sketsa bunga kamboja jepang
sumber : https://www.senibudayaku.com
sketsa gambar bunga kamboja
sumber : https://www.HarianNusantara.com
sketsa bunga melati dengan pensil
sumber : https://gambarmenarikhd.blogspot.com
sketsa gambar bunga melati
sumber : https://gambarmenarikhd.blogspot.com

Sketsa bunga kamboja merupakan gambaran akan keindahan alam semesta yang diberikan oleh Tuhan Yang Maha Esa.

Melalui gambar ini, kita dapat melihat secara detail keagungan ciptaanNya.

Sehingga sudah sepatutnya kita belajar untuk bersyukur atas segala yang diberikan oleh Nya.

11. Bunga Cantik

sketsa gambar bunga cantik
sumber : https://sketsa.000webhostapp.com
sketsa bunga indah
sumber : https://www.netclipart.com
sketsa bunga mawar cantik
sumber : https://www.kindpng.com
sketsa gambar bunga cantik dan indah
sumber : https://www.netclipart.com

Menggambar sketsa bunga cantik bergantung pada jenis bunga yang digambar dan juga teknik menggambarnya.

Jika dalam proses pembuatan, sang seniman melakukan teknik sketsa dengan benar, memilih bunga yang ia sukai dan bekerja tanpa paksaan, maka gambar yang dihasilkan akan cantik dan sempurna.

Salah satu contohnya yaitu gambar bunga diatas.

Cara Menggambar Sketsa Bunga Dengan Mudah

menggambar bunga matahari
sumber : https://apkpure.com

Setelah mengetahui beberapa teknik menggambar, berikut merupakan beberapa menggambar sketsa bunga yang sederhana seperti sketsa bunga matahari, tulip dan mawar.

Bunga Matahari

bunga matahari merah
sumber : https://www.idntimes.com

1. Gambarlah lingkaran bergerugi

2. Tambahkan lagi gambar lingkaran bergerigi dengan ukuran yang lebih besar

3. Gambar kelopak bunga dan beri jarak diantara kelopak tersebut

4. Tambahkan kelopak bunga yang lain di jarak yang kosong

5. Berikan gambar V pada sela-sela kelopak bunga yang besar yang berfungsi sebagai kelopak tambahan

6. Garis lurus dua buah untuk batangnya

7. Tarik garis lurus melengkung di bagian sisi kanan batang

8. Gambar garis lengkung yang lebih panjang dan lebih ke atas

9. Tambah garis lengkung di garis lengkungan yang pertama dibuat

10. Buatlah daun dengan dua garis lengkung

11. Gambar daun di sisi lain dan tambahkan detail didalamnya

12. Tambahkan detail gerigi pada lingkaran bunga

13. Tarik garis lurus tepat di tengah kelopak bunga

14. Berikan warna pada gambar dan selesai

Bunga Tulip

bunga tulip berasal dari negara
sumber : https://www.matain.id

1. Gambarlah dua buah garis lengkung untuk batang

2. Gambarlah garis U di bagian atas sebagai kelopak bunga

3. Tarik garis dari ujung sebelah kiri kelopak sampai ke bagian batang dengan posisi melengkung

4. Buatlah garis yang sama namun hanya setangah saja dari bagian bunga yang pertama

5. Buatlah huruf V terbalik di bagian tengah kelopak

6. Gambarlah daun dengan membuat dua garis lengkung yang memiliki ujung runcing

7. Gambarlah daun kedua dengan posisi yang lebih rendah

8. Tambahkan huruf V terbalik di sela-sela kelopak bunga yang kosong

9. Tambahkan garis kecil pada daun dan kelopak bunga agra gambar terlihat lebih jelas

10. Berikan warna pada sketsa, gambar selesai

Bunga Mawar

bunga mawar putih
sumber : https://www.idntimes.com

1. Gambarlah huruf c, kemudian tarik garis tersebut di bagian tengah hingga membentuk lingkaran kecil

2. Buatlah kembali huruf C mengelilingi lingkaran yang pertama

3. Buatlah kelopak dengan menggambar garis bergelombang

4. Tambahkan garis bergelombang dengan ukuran yang lebih besar

5. Jika ada bagian yang kosong, isi dengan gambar yang sama namun ukurannya jauh lebih besar dibanding sebelumnya

6. Tambahkan bentuk kelopak dengan menambahkan garis bergelombang pada bagian luar

7. Isi sisi yang ksosong di antara kelopak yang sudah dibuat

8. Tersulah menggambar hinga tercapai ukuran kelopak yang ingin kamu buat

9. Tambahkan garis ditengah kelopak sebagai detail gambar

10. Gambarlah dua buah garis V berukuran kecil dan saling berdekatan untuk daun

11. Gambar satu daun dengan ukuran yang jauh lebih besar

12. Buatlah garis pada daun tersebut

13. Berikan warna dan sketsa selesai

Nah, mudah bukan menggambar sketsa bunga.

Semua langkah-langkah menggambar sketsa bunga telah penulis tambahkan pada tulisan ini.

Semoga kalian dapat mempraktekkannya di rumah masing-masing. Selamat mencoba 🙂

Fenny Novia

Hi! Saya seorang Industrial Engineer yang memfokuskan diri pada sistem manajemen perusahaan. Saya juga penyuka Tulisan, Puisi, Sejarah, K-Pop, Travelling, & Food edicted. Share love to another one, peace✌❤

Update : [modified_date] - Published : [publish_date]

Tinggalkan komentar